Postingan hari Rabu, April 15, 2009

Agar Nama Flashdisk Tidak Bisa Diganti Begitu Saja

Dalam trik computer magic kali ini, aku punya trik iseng agar nama flashdisk tidak bisa diganti melalui rename...

1. Buka Notepad
2. Ketik:

[autorun]
label=”Nama Flashdisk”


Ganti “Nama Flashdisk” dengan nama flashdisk anda
3. Simpan dengan nama “autorun.inf” di flashdisk yang dimaksud
4. Keluar dari Notepad, copot flashdisknya (Safely Remove dulu) dan tancapkan lagi
5. Coba rename flashdisknya…

Selama file autorun.inf nya tidak dihapus/diubah oleh virus, maka nama flashdisk tidak bisa diganti begitu saja. Anda juga bisa mengubah-ubah attribut file autorun.inf (terutama untuk anda yang sedang iseng-iseng dengan flashdisk seseorang, ubah saja attributnya menjadi Hidden dan Read-only)

Baca juga...



8 komentar:

GlamFather mengatakan...

boleh dicoba nih gan..
makasih infonya... :D

Unknown mengatakan...

Thanks bro, manjur banget :D

Unknown mengatakan...

mantab jaya bos :v

Alia mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Unknown mengatakan...

Ko gabisa yaa

Unknown mengatakan...

kalo nnti mau ngubah lg tinggal apus aja kan notepad nya?

Unknown mengatakan...

Sama gabisa jug

Unknown mengatakan...

Habis di ganti .pasti langsung keluar tanda error.lalu eject flashdisk/hddxternal lalu pasang lagi .pasti nama awal pada flashdisk/hdd xternal akam keluar gan

Posting Komentar